Sabtu, 05 Juli 2008

Identifikasi Masalah

Setelah latar belakang dibuat, lengkap dengan masalah-masalah yang ditemukan. Selanjutnya masalah-masalah tersebut kemudian dikompilasi, dikumpul dan dibundel menjadi kumpulan-kumpulan masalah, inilah yang disebut dengan identifikasi masalah.
Karena kita telah bercerita panjang lebar pada latar belakang masalah, dengan melihat pada identifikasi masalah pembaca bisa melihat masalah-masalah apa saja yang ditemui oleh si peneliti sehingga mengangkatkan judul yang dibuat. Identifikasi masalah bersumber semuanya dari latar belakang masalah, jadi pastikan tidak menambah-nambah dari latar belakang yang sudah dibuat sebelumnya sehingga terkesan mengada-ada

3 komentar:

  1. kasi twu jga tentang program java,,walaupun cuma dasar'a aja...

    BalasHapus
  2. wahh... banyak yang request java nehhh..., dicari dulu yah

    BalasHapus
  3. seharusnya ada contohnya juga

    BalasHapus